Tegas! Kapolri Ingatkan 700 Calon Perwira Remaja Agar Hidup Sederhana dan Titipkan Beberapa Larangan, Salah Sa

Senin 20-12-2021,07:55 WIB
Reporter : Agus Irawan
Editor : Guntara


Kapolri Listyo Sigit Prabowo Ingatkan 700 calon perwira remaja agar hidup sederhana dan hindari narkoba||PMJNews

WERADIO.CO.ID - Tegas! Kapolri Ingatkan 700 Calon Perwira Remaja Agar Hidup Sederhana dan Titipkan Beberapa Larangan, Salah Satunya Hal ini!

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengingatkan kepada 700 calon perwira remaja (capaja) TNI/Polri untuk selalu menjalani kehidupan dengan kesederhanaan dan tidak terjerumus narkoba.

“Jadilah tauladan bagi anggota di lapangan. Biasakan perilaku hidup sederhana dan tidak hedonis. Bentengi diri dari bahaya narkoba, dan budaya kebarat-baratan yang tidak sesuai dengan nilai-nilai luhur Pancasila.

Jaga profesionalitas TNI-Polri, dengan mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara di atas kepentingan pribadi atau golongan,” kata Kapolri, Rabu 7 Juli 2021.

Kapolri berharap, TNI/ Polri sebagai aparat keamanan untuk bersatu dan tidak saling berseteru sehingga mewujudkan Indonesia Maju dan Indonesia Emas 2045.

(BACA JUGA:Akibat Grand Prix Australia Batal, Jadwal Balap MotoGP seri 2021Berubah, Cek di Sini Jadwal Terbarunya!)

“Sinergisitas dan soliditas TNI-Polri harus senantiasa dijaga dan dipererat pada semua tingkatan, mulai dari pucuk pimpinan tertinggi sampai dengan tingkatan terendah, di mana pun dan kapan pun.

Soliditas dan sinergisitas TNI-Polri adalah harga mati dan merupakan modal utama dalam mewujudkan Indonesia Maju dan Indonesia Emas 2045,” pinta Kapolri.

“Meskipun telah dipisahkan, pada hakikatnya TNI-Polri tetap satu kesatuan, sebagai garda terdepan dalam melindungi segenap Bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia,” lanjut Kapolri.

Menurut jenderal bintang empat ini, tugas TNI/Polri ke depan semakin kompleks dan tantangan yang semakin berat tentunya diperlukan tanggung jawab yang besar.

(BACA JUGA:Daniel Johan, Ketua DPP PKB: Kritikan BEM UI Kepada Jokowi Tidak Penting dan Jangan Terus Dipolitisasi)

“Pahami tantangan tugas yang semakin kompleks dan tidak menentu,” ujar Kapolri.

Menurut, mantan ajudan Presiden Jokowi ini mengatakan, masyarakat Indonesia saat ini menunggu darma bhakti Capaja TNI/Polri. 

Tags :
Kategori :

Terkait

https://weradio.co.id/" title="Bongkar Jaringan Narkoba Aceh, Bea Cukai dan BNN Amankan Sabu Skala Besar "> Bongkar Jaringan Narkoba Aceh, Bea Cukai dan BNN Amankan Sabu Skala Besar

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://weradio.co.id/" title="Bongkar Jaringan Narkoba Aceh, Bea Cukai dan BNN Amankan Sabu Skala Besar " style="color:#333">
https://weradio.co.id/" title="Putri Gresik Phonska Berambisi Lanjutkan Superioritas di Proliga 2026 dengan Sapu Bersih Kemenangan di Kandang"> Putri Gresik Phonska Berambisi Lanjutkan Superioritas di Proliga 2026 dengan Sapu Bersih Kemenangan di Kandang

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://weradio.co.id/" title="Putri Gresik Phonska Berambisi Lanjutkan Superioritas di Proliga 2026 dengan Sapu Bersih Kemenangan di Kandang" style="color:#333">
https://weradio.co.id/" title="Komix Herbal Goes to School Ambil Peran untuk Bantu Luruskan Pemahaman Generasi Muda tentang Kesehatan"> Komix Herbal Goes to School Ambil Peran untuk Bantu Luruskan Pemahaman Generasi Muda tentang Kesehatan

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://weradio.co.id/" title="Komix Herbal Goes to School Ambil Peran untuk Bantu Luruskan Pemahaman Generasi Muda tentang Kesehatan" style="color:#333">
https://weradio.co.id/" title="Tanam 600 Bibit Pohon di Wonogiri, Kalbe Konsisten Tingkatkan Kualitas Lingkungan"> Tanam 600 Bibit Pohon di Wonogiri, Kalbe Konsisten Tingkatkan Kualitas Lingkungan

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/weradio.co.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://weradio.co.id/" title="Tanam 600 Bibit Pohon di Wonogiri, Kalbe Konsisten Tingkatkan Kualitas Lingkungan" style="color:#333">

Terkini