Demi Jaga Tradisi Emas SEA Games 2025, Timnas Voli Putra Indonesia Gelar TC dan Uji Coba di China
Selebrasi para pemain timnas voli putra Indonesia saat mengalahkan Filipina 3-2 (25-19, 19-25, 21-25, 25-22, 15-8) pada pertandingan leg 2 SEA Men's V League 2025 di Jakarta International Velodrome (JIV), Rawamangun, Jakarta Timur, Rabu, 16 Juli 20--Dok PBVSI
Pemain:
Boy Arnez Arabi, Fahri Septian Putratama, Jordan Michael, Agil Angga Anggara, Rama Fazza Fauzan, Rivan Nurmulki, Hendra Kurniawan, Tedy Oka Syahputra, Daffa Naufal Mauluddani, Kristoforus Sina, Jasen Nathanael Kilanta, Alvin Daniel Pratama, Prasojo, Fahreza Rakha Abhinaya.
Ofisial:
Jeff Jiang (pelatih), Erwin Rusni, Novie Efendi Lestari Mulyono, Setiawan Adi Praja Kusuma Nur Amanu, Aditya Pahlevi.
Manajer: Adang Ginanjar.